Postur Untuk Meditasi

Untuk bermeditasi, kita bisa duduk dengan postur nyaman apapun. Kaki harus disilangkan atau dilipat : tangan harus digenggam. Dan, mata harus tertutup…karena 80% stimulasi ke otak kita hanya terjadi melalui mata kita. Menutup mata kita akan membatasi aliran 'luar' 80% energi tubuh.

Tujuan dari meditasi adalah untuk menghentikan simpang siur tak berguna dan rutin dari pikiran. Hanya dengan mengamati pernafasan mu saja, daripada menghabiskan banyak waktu memikirkan tentang hal itu… dan biarkan perjalanan mu dimulai.

Meditasi adalah kemampuan untuk mendapatkan kejernihan… tidak tercemar oleh perasaan, sikap, ingatan, pemikiran negatif .. sembari tidak membiarkan pikiran-pikiran tidak relevan lainnya memasuki pikiran kita. Setelah ini tercapai, kita mengendalikan pikiran kita dan kita dengan kukuh berada dalam jalan untuk mengembangkan kekuatan spiritual/ rohani sesuka hati!

No Copyright. Please spread the message of Anapanasati Meditation, Vegetarianism and Spiritual Science to the whole world.
Powered by PyramidEarth